Home | Politik | Ekonomi | Hukrim | Sport | Lifestyle | Riau | Pekanbaru | Regional | Internasional | Indeks Berita
 
Bupati Kuansing Pimpin Rapat Untuk Memutuskan Sholad Idul Fitri Tetap Dilaksanakan
Selasa, 19-05-2020 - 23:17:26 WIB

TERKAIT:
 
  • Bupati Kuansing Pimpin Rapat Untuk Memutuskan Sholad Idul Fitri Tetap Dilaksanakan
  •  

    SERGAPONLINE.COM TALUK KUANTAN - Untuk menghadapi idul fitri yang hanya beberapa hari lagi Bupati Kabupaten Kuantan Singingi H Mursini pimpin rapat Koordinasi peninjauan kembali kondisi status Kabupaten Kuantan Singingi potensi penyebaran wabah virus covid-19, dalam pelaksanaan sholat Idul Fitri 1441 H, selasa (19/5 2020) diruangan rapat Bupati Kuantan Singingi.

    Dalam acara rapat koordinasi tersebut, di hadiri oleh Sekretaris Daerah, para Asisten, Kepala OPD, Kapolres Kuansing, Pabung Kodim 0302 Inhu, Ketua pengadilan Agama, Direktur Rumah Sakit, KaKemenang, Ketua Mui Kabupaten Kuansing, Ketua FKUB,Tokoh masyarakat /Ustad, Kejari Kuantan Singingi.

    Bupati Kabupaten Kuantan Singingi H Mursini mengatakan, selamat datang kepada seluruh undangan yang pada kesempatan siang ini hadir dalam kegiatan rapat dan mengajak,  mari kita bermusawarah bersama untuk melaksanakan shalat Idul Fitri di wilayah Kabupaten Kuansing, dan juga kondisi di wilayah adalah zona hijau dan tidak ada masyarakat yang Positif, dan Untuk shalat Idul Fitri beracuan kepada surat edaran dari MUI Provinsi Riau papar mursini.

    Dan pada kesempatan yang sama Kapolres Kabupaten Kuantan Singingi AKBP Henky Poerwanto S.IK MM dalam penyampaianya di dalam perum ini tidak ada kata melarang dalam melaksanakan shalat Idul Fitri di wilayah Kabupaten Kuansing, Maka shalat Idul Fitri sesuai dengan protokol kesehatan karena situasi di wilayah kita adanya COVID-19 dan kuansing pun masih dalam keadaan aman yang kondusif.

    Dalam penyampaian ketua MUi Kabupaten Kuantan Singingi Untuk shalat Idul Fitri mengacuh kepada surat edaran dari MUI Provinsi Riau, Mari kita bermusawarah bersama untuk melaksanakan shalat Idul Fitri di wilayah Kabupaten Kuansing dan juga kondisi di wilayah adalah zona hijau  masyarakat pun  aman dan kondusif dari wabah non alam yaitu Covid-19, sebut H Sarpeli.

    Selanjutnya dari FKUB (Forum Kerukunan Umat Beragama) Kabupaten Kuantan Singingi megatakan Untuk kerukunan umat beragama di wilayah Kab Kuansing berjalan dengan baik Mari kita ikuti peraturan Pemerintah yang ada di Kabupaten Kuansing dalam melaksanakan shalat Idul Fitri agar dapat mengantisipasi terjadinya keamanan dan ketertiban masyarakat.

    Sementara Penyampaian dari Dinas Kesehatan Kabupaten Kuansing menyebutkan, terkait ODP dan PDP di Kabupaten Kuansing dalam melaksanakan shalat Idul Fitri agar Pemerintah Daerah harus melihat perkembangan virus Corona COVID-19 di wilayah Kabupaten Kuansing, jika sampai pada hari H nya kuansing masih didata No l yang positif virus covid tidak ada salahnya kita melaksanakan Sholat Idul Fitri secara berjemaah.

    Terakhir hasil dari rapat tersebut di atas di putuskan Kecamatan pemerintah Desa/Kelurahan tidak memfasilitasi penyediaan tempat, petugas beserta Fasilitas lainnya dalam pelaksanaan shalat Idul Fitri, Pengurus Masjid Agar menjaga kebersihan mesjid tempat berwudhu menggulung Karpet, menyediakan Alat pembersih/Pencuci tangan Jemaah agar membawa sajadah masing-masing dan memakai masker.


    Penyelenggara /Pengurus Mesjid diminta untuk mengawasi bagi masyarakat/Jemaah berstatus ODP dan PDP dilarang melaksanakan shalat Idul Fitri sampai habisnya masa isolasi, Habis shalat Idul Fitri tidak diperbolehkan melakukan kegiatan lainnya yang mendatangkan orang banyak.(Rs)



     
    Berita Lainnya :
  • Mewakili Bupati Bengkalis, Wabup Bagus Santoso Silahturahmi Ke Kampus STAIN
  • Pemkab Trenggalek Sambut Baik Aspirasi Pedagang Pasar
  • Pj Gubri Takjub Gebyar Nasional BBI BBWI di Riau Meriah
  • Munas BEM SI Ke-XVII, Kapolda Riau : Momentum Calon Pemimpin Masa Depan Berdiskusi Untuk Bangsa dan Negara
  • Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Pimpin Upacara Dalam Rangka Hari Ulang Tahun Persaja Ke-73
  •  
    Komentar Anda :

     
        Indeks Berita
    01 Mewakili Bupati Bengkalis, Wabup Bagus Santoso Silahturahmi Ke Kampus STAIN
    02 Pemkab Trenggalek Sambut Baik Aspirasi Pedagang Pasar
    03 Pj Gubri Takjub Gebyar Nasional BBI BBWI di Riau Meriah
    04 Munas BEM SI Ke-XVII, Kapolda Riau : Momentum Calon Pemimpin Masa Depan Berdiskusi Untuk Bangsa dan Negara
    05 Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Pimpin Upacara Dalam Rangka Hari Ulang Tahun Persaja Ke-73
    06 Kabupaten Kampar Raih Penghargaan Terbaik I Tingkat Provinsi Riau Kategori Penurunan Stunting
    07 Pemkot Gunungsitoli Ramaikan Gebyar Gernas BBI/BBWI dan Lancang Kuning Carnival Tahun 2024
    08 Peduli Keselamatan Satlantas Polres Pelalawan Lakukan Edukasi Tertib Berlalu Lintas Kepada Karyawan PT ADEI Plantation
    09 Mewakili Bupati Bengkalis, Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Hadiri Malam Gernas
    10 Walikota Jakarta Barat Himbau Taat Pajak Kendaraan Bermotor
    11 12 Orang Alumni Akpol 91 Lepas Masa Tugas
    12 Pemko Pekanbaru Raih Penghargaan Terbaik 2 Penurunan Stunting di Riau
    13 Sekdako Buka Pekanbaru Investment Forum Komwil I Apeksi
    14 Aksi Heroik Personil Polwan Polresta Briptu Nora Dalam Pengamanan APEKSI dan BBI/BBWI
    15 Jasa Raharja Jakarta Selatan Giat Sosialisasi Signal di Pasar Minggu
    16 “Samsat Jakarta Timur Lakukan Koordinasi Peningkatan Pelayanan Pengurusan Administrasi Kendaraan Bermotor”
    17 Jum'at Curhat Polres Kuansing Perkuat Komunikasi Antara Polisi dan Masyarakat
    18 Hadiri Raker Komwil I Apeksi 2024, Ini Harapan Gubernur Riau
    19 Bupati Kasmarni Ucapakan Selamat Kepada Caleg DPRD Kabupaten Bengkalis
    20 Kepada 52 Orang Wisudawan/ti Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) ke XXIV Hubbulwathan Duri, Bupati Kasmarni Ucapan Selamat dan Sukses
    21 Atlet Riau Ucapkan Terima Kasih kepada Pj Gubri atas Pemberian Uang Sagu Hati
    22 Hadiri Rapat Kerja Komwil I APEKSI, Kombes Jeki
     
     
     
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © Sergaponline.com