Home | Politik | Ekonomi | Hukrim | Sport | Lifestyle | Riau | Pekanbaru | Regional | Internasional | Indeks Berita
 
Subuh Harmoni Polres Pelalawan Wujudkan Sinergi Dengan Tokoh Agama Dan Masyarakat
Jumat, 27-01-2023 - 12:39:26 WIB
Foto Kapolres Pelalawan Bersama dengan rombongan dan masyarakat
TERKAIT:
 
  • Subuh Harmoni Polres Pelalawan Wujudkan Sinergi Dengan Tokoh Agama Dan Masyarakat
  •  

    SERGAPONLINE.COM PELALAWAN - Memasuki minggu ke 3(Tiga) Program Sholat Subuh Harmoni secara berjamaah bersama Kapolres Pelalawan Akbp. Suwinto.Sh,Sik. semakin rutin di laksanakan sehingga masyarakat Pangkalan Kerinci sangat mendukung dan turut menggelorakan kegiatan Subuh Harmoni yang di inisiasi oleh Kapolres Pelalawan. Jumat (27/01/2023).


    Subuh keliling berjamaah yang merupakan salah Satu Program unggulan yang telah tercanangkan dari awal oleh Kapolres Pelalawan kepada Personil, bertujuan Untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada alloh SWT serta mempererat tali silaturahmi antara anggota Polri dengan Tokoh agama dan Tokoh masyarakat di kabupaten Pelalawan.


    Program Sholat subuh dengan sebutan program subuh harmoni Rutin di laksanakan di mesjid mesjid di kota kabupaten Pelalawan kecamatan pangkalan kerinci. Sholat Subuh bersama Kapolres Pelalawan di laksanakan di Masjid JA'MI Jalan Rambutan kelurahan kerinci Timur Kecamatan Pangkalan Kerinci Kabupaten Pelalawan.


    Turut hadir pada acara sholat subuh harmoni Kapolres Pelalawan, Komisioner 2 Baznas Kab. Pelalawan Abi Hurairah, Pengurus Masjid Ja'mii H. Tengku kamaruzaman, Pengurus FKUB Safar, Tokoh Masyarakat H.M. Rais, Kapolsek Pangkalan Kerinci, Pejabat Utama dan anggota Polres Pelalawan.


    Rangkaian kegiatan Subuh Harmoni Polres Pelalawan, di awali dengan Sholat Subuh berjamaah Sebagai Imam Sholat Subuh berjamaah yakni Bripda Randika merupakan imam mesjid Baitussalamah Polres Pelalawan alumni sekolah bintara Polri SPN Pekanbaru tahun 2021,dan alumni Pondok Pesantren Sumatera Thawalib Parabek Bukit tinggi Sumatera barat tahun 2.000.


    Usai melaksanakan Sholat subuh berjamaah Kapolres Pelalawan menyampaikan himbauwan kepada masyarakat dan jamaah solat subuh masjid Ja'mi bahwa Program Subuh Harmoni merupakan progam Kapolres Pelalawan yg kedepan akan rutin dilaksanakan dengan tujuan untuk beribadah sambil mendekatkan diri dengan masyarakat. sebagai warga baru tentunya saya berharap dapat diterima oleh masyarakat dan dapat bekerja sama dengan baik.mari kita saling bahu membahu untuk pembangunan Iman dan Taqwa dengan mengusung semboyan “HARMONI” dalam pelaksanaan tugas dan mengikuti anjuran Rasululah Muhammad SAW.


    Ada 7 amalan harian yang dikerjakan oleh Rasulullah SAW yang dapat kita tauladani dan dapat kita laksanakan di antaranya dalam kehidupan ini tentunya dengan Menjaga Sholat 5 Waktu, Berjamaah, Menjaga Wudhu, Sholat Tahajud, Sholat Dhuha,
    Mengaji sebelum keluar rumah walau hanya satu ayat, Shodaqoh,
    Perbanyak Istighfar.


    Dengan melaksanakan amalan ini semoga kita tergolong sebagai manusia yang bertakwa dan selalu mendapatkan Keberkahan hidup, dengan tidak lupa senantiasa bersyukur kepada alloh SWT. ungkap Kapolres.Rangkaian Subuh Harmoni di ahiri dengan Penyerahan Santunan Dan Bingkisan kepada anak Yatim dan ksum Duafa.


    Editor : F.Laoly




     
    Berita Lainnya :
  • Paripurna LKPJ Tahun Anggaran 2023, Ini Empat Point Penting Target Kinerja Pemkab Dipimpin Bupati H Sukiman
  • Bupati Rohil Afrizal Sintong Pimpin Apel Siaga Karhutla
  • Asisten Intelijen Kejaksaan Tinggi Riau Hadiri Kegiatan LKPJ Kepala Daerah Tahun 2023
  • KPU Sahkan Suara di 33 Provinsi, Termasuk Riau
  • Safari Ramadhan di Desa Kelebuk, Camat Bengkalis membagikan Sembako Kepada Anak yatim dan kaum Dhuafa
  •  
    Komentar Anda :

     
        Indeks Berita
    01 Paripurna LKPJ Tahun Anggaran 2023, Ini Empat Point Penting Target Kinerja Pemkab Dipimpin Bupati H Sukiman
    02 Bupati Rohil Afrizal Sintong Pimpin Apel Siaga Karhutla
    03 Asisten Intelijen Kejaksaan Tinggi Riau Hadiri Kegiatan LKPJ Kepala Daerah Tahun 2023
    04 KPU Sahkan Suara di 33 Provinsi, Termasuk Riau
    05 Safari Ramadhan di Desa Kelebuk, Camat Bengkalis membagikan Sembako Kepada Anak yatim dan kaum Dhuafa
    06 Bupati Rohil Kukuhkan Pengurus Hipemarohi Pekanbaru Masa Juang 2023-2025
    07 Wakil Ketua II DPRD Rohil Lantik PAW Anggota DPRD Rohil Masa Jabatan 2019-2024
    08 Kepala Kejaksaan Tinggi Riau mengikuti Pelaksanaan Pra Musrenbang Pengawasan Tahun 2024
    09 Pj Gubernur Riau SF Hariyanto Sampaikan LKPJ Kepala Daerah 2023
    10 Sekdako Pekanbaru dan Danrem Wirabima Pantau Harga Bahan Pokok di Pasar Kodim
    11 Ikuti Rakor Terkait DAK, Pj Bupati Kampar Minta Bapenas Prioritaskan Sektor Pertanian
    12 Ranperda Penanggulangan Bencana Daerah Hampir Rampung
    13 Hadiri Entry Meeting Bersama Tim Pemeriksaan Itjen Kemendagri, Pj Gubri Minta Seluruh OPD Bekerja Sama
    14 Peduli Keselamatan Masyarakat, Polda Riau Dorong Masyarakat Untuk Menjadi Pelopor Keselamatan Berlalu Lintas
    15 Safari ke Pangkalan Terap, Bupati Pelalawan Pastikan Masyarakat Sudah Nikmati Listrik 24 Jam
    16 Team Satresnarkoba Polresta Pekanbaru Mengungkap Penyalahgunaan Narkoba
    17 Pimpin Patroli dan Pengamanan Pasar Tumpah, Kasi Humas Polresta Pekanbaru Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas
    18 Kapolres Kampar Launching Gerakan Subuh Masjid di Salo
    19 Walikota Dumai Intruksikan Dinas PU Maksimalkan Penanggulangan Banjir Rob
    20 Camat Taufik Hidayat Bersama Rombongan hadiri safari Ramadhan di Desa Pematang Duku Timur
    21 Hendak Perang Sarung, 3 Remaja Diamankan DIPolsek Tampan
    22 Upaya Pemkab Kampar Tekan Angka Inflasi, Gelar Operasi Pasar Murah Di Bawah Harga Pasar
     
     
     
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © Sergaponline.com