Home | Politik | Ekonomi | Hukrim | Sport | Lifestyle | Riau | Pekanbaru | Regional | Internasional | Indeks Berita
 
Kapolresta Pekanbaru Hadiri Pengukuhan Penggawa Melayu Riau Periode 2021-2026
Jumat, 17-09-2021 - 10:30:56 WIB

TERKAIT:
 
  • Kapolresta Pekanbaru Hadiri Pengukuhan Penggawa Melayu Riau Periode 2021-2026
  •  

    SERGAPONLINE.COM PEKANBARU -Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Dr Pria Budi, SIK MH menghadiri Pengukuhan Penggawa Melayu Riau (PMR) periode 2021-2026 bertempat di Gedung Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Kota Pekanbaru Jl. Senapelan Kel. Kamp. Bandar Kec. Senapelan Kota Pekanbaru.
    Kamis,(16/09/2021).

    Dalam serangkaian acara Pengukuhan penggawa Melayu Riau yang berlangsung di Gedung LAMR Kota Pekanbaru Jl. Senapelan Kel. Kamp. Bandar Kec. Senapelan Kota Pekanbaru turut dihadiri oleh Gubernur Riau Drs  H Syamsuar, M.Si Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Dr. Pria Budi,  Danrem 031 Wira Bima diwakili Kasiter Korem Kolonel Kaveleri Joni Harianto, SIP. Ketua DPRD Prov Riau di wakili oleh Ketua I Fraksi PDIP Syafrudin Poti, SH MH Kejati Riau, Panglima LAMR,  Kaban kesbangpol, Ketua KNPI Riau, Perwakilan DPD Riau, Tokoh - Tokoh Utama dan Pendiri Pengukuhan Penggawa Melayu Riau.

    Dalam sambutannya Ketua LAM Riau Dt. Muspidauan, SH MH Mengucapkan terima kasih agenda Pengukuhan Penggawa Melayu Riau sukses terlaksana atas kerja sama Panitia dan semua pihak dengan mengundang berbagai unsur  Forkopimda di Kota Pekanbaru.

    Dengan adanya Pengukuhan Penggawa Melayu Riau ini dapat menjaga martabat Negeri ini dan menjaga marwah para tokoh tokoh Pendiri Melayu Riau yang ada di provinsi Riau,” tambahnya.

    Gubernur Riau dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat atas pengukuhan penggawa melayu riau periode 2021 - 2026 semoga selalu dapat menjaga marwah Kota Pekanbaru.

    Dengan adanya Pengukuhan Penggawa Melayu Riau ini diharapkan dapat membantu kemajuan di Kota Pekanbaru Riau yang sedang berkembang bersama-sama pemerintah kota Pekanbaru,” Harapnya.

    Kami harapkan juga kepada penggawa melayu riau ini dapat membangun negeri dan membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat riau karena masih banyak masyarakat kita ini yang masih berada ditaraf miskin,” Tambahnya.

    Selama pelaksanaan Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol. Dr. Pria Budi, menghimbau tetap menerapkan protokol kesehatan yang ketat demi mencegah penularan Covid19 yang akan mengakibatkan timbulnya cluster baru, karna sampai saat ini Kota Pekanbaru masih belum aman dari penyebaran Covid-19.(ujarnya)

    :   Jasril Chan



     
    Berita Lainnya :
  • Pj Wali Kota Pekanbaru Harap Kolaborasi Antara TP-PKK dan GOW Terus Dijaga
  • Pekanbaru Raih Juara Umum di MTQ XLII Provinsi Riau
  • Dalam Rangka Hut ke 44, Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Riau Gelar Webinar Kesehatan Bersama dr Boyke
  • Pj Gubri Ajak Seluruh Masyarakat Jaga Persatuan dan Kesatuan
  • Tinjau Seluruh Stand Kampar Expo, Pj Bupati Kampar : Kami Sangat Apresiasi, Bazaar Expo Ramai di Kunjungi Masyarakat
  •  
    Komentar Anda :

     
        Indeks Berita
    01 Pj Wali Kota Pekanbaru Harap Kolaborasi Antara TP-PKK dan GOW Terus Dijaga
    02 Pekanbaru Raih Juara Umum di MTQ XLII Provinsi Riau
    03 Dalam Rangka Hut ke 44, Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Riau Gelar Webinar Kesehatan Bersama dr Boyke
    04 Pj Gubri Ajak Seluruh Masyarakat Jaga Persatuan dan Kesatuan
    05 Tinjau Seluruh Stand Kampar Expo, Pj Bupati Kampar : Kami Sangat Apresiasi, Bazaar Expo Ramai di Kunjungi Masyarakat
    06 Kapolda Riau Gelar Halal Bi Halal bersama KBPP Polri dan IKAL Riau
    07 Bupati Zukri Perintah Tim Satgas Atasi Banjir Di Beberapa Ruas Jalan Di Pangkalan Kerinci
    08 Halal Bihalal Polresta Pekanbaru, Dua Personil Terima Tiket Umroh dari Kapolda Riau
    09 Kapolres Pelalawan Jalin Silaturahmi Dengan Ketua KPU Kabupaten Pelalawan
    10 Sinergi Antara Polri dan Masyarakat, Kombes.Pol. Deny Setyo Hadiri Jum'at Curhat Polda Riau
    11 Tahun Ini Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dapat insentif dari Pemko Pekanbaru
    12 Jum'at Curhat Polresta Pekanbaru dan Polsek Rumpes Tampung Aspirasi Warga
    13 Ketua DPRD Tulungagung Pimpin Langsung Rapat Paripurna Tetapkan Ranperda dan Rekomendasi LKPJ Bupati Akhir Tahun Anggaran 2023
    14 Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
    15 Pemkab Rohil Tanda Tangani MoU Dengan PT Asuransi Jiwa Taspen
    16 Seleksi Calon Polisi, Ribuan Peserta Padati Mapolda Riau
    17 Persiapan Puncak Perayaan HBP Ke-60 Tahun 2024, Kalapas Pekanbaru Gelar Rapat Internal
    18 Bela Masyarakat Miskin Ketua LSM GMAS Trenggalek Sambangi RSUD Panggul
    19 Rutan Pekanbaru Ikuti Tabur Bunga Di TMP Kusuma Dharma Pekanbaru Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan KE-60
    20 Sekdako Pekanbaru Berharap UKW Tempat Wartawan Berkualitas
    21 32 CPNS Baru Kemenkumham Riau Siap Mengabdi, Dapat Arahan Langsung dari Kakanwil dan Kepala Divisi
    22 Empat Poin Penting Kapolda Riau di Taklimat Akhir Audit Kinerja Irwasda
     
     
     
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © Sergaponline.com