DPRD Kabupaten Kampar Gelar Rapat Paripurna, Dalam Rangka Hari Jadi Kabupaten Kampar ke 71
Senin, 08 Februari 2021 - 19:22:06 WIB
 |
Wakil gubernur Riau memberikan kata sambutan dalam rangka memperingati hari jadi kabupaten Kampar yang ke 71 kemarin
|
SERGAPONLINE.COM KAMPAR - Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kampar dengan agenda hari jadi Kabupaten Kampar yang ke 71 yang dilaksanakan digedung DPRD Kabupaten Kampar berjalan sukses, Sabtu (6/2/2021).

Keterangan Photo: Ketua DPRD Kampar Muhammad Faisal sedang memimpin rapat Paripurna didampingi 3 orang Wakil Ketua DPRD